banner 728x250

Yonif 411 Kostrad Tingkatkan Kemampuan Operator Drone untuk Tugas Operasional

banner 120x600

Salatiga – Prajurit Yonif 411 Kostrad terus meningkatkan kemampuan dalam mengoperasikan drone guna mendukung pelaksanaan tugas, baik dalam latihan maupun di daerah penugasan. Senin (3/2/2025).

Danyonif 411 Kostrad Mayor Inf Ilham Datu Ramang menekankan bahwa penguasaan teknologi, khususnya pengoperasian pesawat tanpa awak, menjadi kebutuhan penting bagi prajurit. Oleh karena itu, latihan rutin operator drone dilaksanakan dua kali seminggu.

Img 20250220 Wa0037

“Latihan ini mencakup teknik penerbangan, manuver, hingga prosedur darurat, agar prajurit semakin mahir dan siap menghadapi tantangan operasional,” ujar Mayor Inf Ilham.

Praka Relawanto, salah satu operator drone, menyatakan bahwa latihan rutin ini sangat bermanfaat dalam meningkatkan keterampilan dan kesiapan menghadapi tugas mendatang. (R_Kfs74D).

Img 20250327 Wa0101
Img 20250327 Wa0106

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *